Pengertian dan Fungsi Access Point Untuk CCTV

Sekarang instalasi CCTV berbasis nirkabel atau wireless dan kamera IP mengalami peningkatan peminat. Kamera wireless babycam semakin diminati oleh masyarakat dikarenakan harga yang terjangkau serta tidak perlu repot dalam instalasi. Salah satu perangkat yang dapat digunakan dalam instalasi kamera wireless atau nirkabel adalah Access Point (AP), bagi sebagian besar orang mungkin tidak asing dengan perangkat…

Tips Memilih CCTV Untuk Gudang

Dalam memilih CCTV yang akan digunakan untuk mengawasi tempat penyimpanan barang atau gudang tentu harus memperhatikan beberapa hal mulai dari spesifikasi sampai anggaran atau dana yang ada untuk pembelian CCTV. Tentu saja dengan memilih CCTV yang tepat akan sangat bermanfaat baik dari segi keamanan dan kualitas rekaman yang dihasilkan. Oeh karena itu berikut ini kami…

dvr hikvision 4mp

Cara Merawat DVR Agar Tetap Merekam

Di artikel kami sebelumnya pernah menyinggung sedikit mengenai DVR atau Digital Video Recorder. Tentu kalian pasti mengetahui jika perangkat tersebut sangatlah penting dalam sistem CCTV. Jika tidak ada DVR maka hasil rekaman kamera CCTV tidak dapat disimpan maka dari itu melihat pentingnya DVR di CCTV sebaiknya kalian bisa menjaga dan merawat DVR tersebut sehingga tidak…

Tips Memilih Kabel CCTV Analog

Teman – teman pasti mengetahui jika perangkat CCTV baik kamera dan DVR/NVR saling terhubung dengan kabel baik itu coaxial maupun UTP, oleh sebab itu pemilihan kabel pada instalasi CCTV sangat penting jika kabel yang digunakan ternyata kurang baik maka kemungkinan permasalahan/problem yang terjadi saat instalasi CCTV bisa meningkat. Nah pada artikel kali ini kami akan…

Perbedaan Kabel UTP Cat5e dan Cat6e

Pada instalasi sistem CCTV berbasis IP pasti memerlukan sebuah kabel untuk mentransmisikan data atau menyambungkan kamera ke NVR dan NVR ke router internet. Untuk kabel yang akan digunakan pasti sebagian besar orang mengetahuinya atau tidak asing, kabel yang digunakan adalah kabel UTP (Unshielded Twisted Pair). Kabel jenis ini sudah banyak dipakai baik untuk jaringan komputer…

ip camera hikvision 1mp

Kelebihan, Kekurangan IP CCTV dengan Analog CCTV

Pada mulanya CCTV memakai teknologi analog, sehingga disebut analog CCTV dengan alat perekam “DVR”. Kemudian Generasi kedua mulai muncul yakni HD-SDI/CVI (Dahua) dan HD-TVI (Hikvision) CCTV, teknologi CCTV tersebut sudah bisa mengeluarkan sinyal digital tetapi masih menggunakan Kabel Coaxial. Generasi selanjutnya yaitu IP CCTV, Kamera CCTV Jenis ini sudah murni digital sehingga bisa menggunakan Kabel…

Fungsi CCTV Untuk Sistem E-Tilang

Apakah kalian pernah mendapat surat tilang atau SMS yang dikirim oleh kepolisian ke anda secara tiba – tiba, padahal anda tidak pernah diberhentikan oleh polisi di jalan ?. Ya, Kemungkinan besar kalian terkena E-Tilang, lantas apa itu E-Tilang ?, E-Tilang adalah tilang elektronik atau yang disebut Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) yang bertujuan untuk mengurangi…